BIMBELNYA PARA JUARA

Blog

SOAL PENGETAHUAN UMUM 3

  1. Manakah pernyataan dibawah ini yang sesuai dengan sila ke-2 Pancasila…
    (A) Kaum pria memiliki derajat yang lebih tinggi.
    (B) Pemimpin dan pemuka masyarakat berkedudukan lebih tinggi
    (C) Manusia mempunyaki derajat dan martabat yang sama
    (D) Kedudukan seseorang ditentukan oleh yang dimilikinya
    (E) Kedudukan seseorang ditentukan oleh perbuatannya
  2. Ciri has negara kesatuan adalah…
    (A) Ikut campur dan memihak salah satu blok
    (B) Pengiriman pasukan perdamaian ke wilayah konflik
    (C) Memberi bantuan senjata ke negara yang bertikai
    (D) Menghimpun negara sepaham dan seideologi
    (E) Organisasi ekonomi yang Eropa sentries
  3. Hubungan antara Pancasila dan Proklamasi Kemerdekaan adalah…
    (A) Pancasila memberi motivasi perjuangan kemerdekaan
    (B) Pancasila menjadi dasar perumusan Teks Proklamasi
    (C) Teks Proklamasi dirumuskan bersamaan dengan Pancasila
    (D) Proklamasi Kemerdekaan menjadi dasar berlakunya Pancasila
    (E) Nilai Pancasila dan Proklamasi Kemerdekaan adalah sama
  4. Pada dasarnya Indonesia adalah salah satu tujuan wisatawan mancanegara karena Indonesia memiliki selain sumber daya keragaman budaya dan juga memiliki…
    (A) Letak yang strategis
    (B) Banyak pulau
    (C) Alam/pesona alam
    (D) Keaslian budaya
    (E) Penduduk yang ramah
  5. Arah kebijakan pembangunan bidang ekonomi anatara lain menghindari terjadi struktur pasar monopolistik karena hal ini sangat merugikan bagi…
    (A) Pertumbuhan usaha koperasi
    (B) Perkembangan usaha pertanian
    (C) Terwujudnya persaingan tidak sehat
    (D) Perkembangan perindustrian
    (E) Peningkatan pendapatan pajak
  6. Salah satu sikap yang mencerminkan nasionalisme dalam pembangunan di bidang ekonomi adalah..
    (A) Mendukung terbentuknya sistem ekonomi pasar
    (B) Membendung penanaman modal asing yang masuk ke Indonesia
    (C) Menggalakkan penanaman modal dalam negeri
    (D) Mendirikan sistem perokonomian nasional yang bebas
    (E) Membatasi impor kebutuhan pokok
  7. Dalam penegakan hukum harus dilakukan secara tegas terhadap siapa saja dengan memperhatikan azas praduga tak bersalah, maksudnya adalah…
    (A) Menjadi terdakwa dalam pidana yang dituduhkan
    (B) Menjadi tersangka bahwa dia melakukan kesalahan
    (C) Diperoleh bukti-bukti yang kuat tentang kesalahan
    (D) Berlaku keputusan hakim yang menyatakan bersalah
    (E) Tindak pidana yang dituduhkan harus dibuktikan
  8. Salah satu faktor penting yang dapat mempengaruhi perkembangan prinsip moral adalah…
    (A) Pengaruh sosial
    (B) Lingkungan hidup
    (C) Sosio kultural
    (D) Solidaritas yang tinggi
    (E) Kebiasaan-kebiasaan
  9. Otonomi daerah sering kali dimaknai kurang benar dalam pelaksanaannya. Pada umumnya, secara terselubung menjadi konflik antara kelompok asli dengan pendatang. Jika hal ini dibiarkan terus menerus, maka akan memperkuat potensi konflik di daerah-daerah tertentu. Konflik yang paling mudah terjadi pada masalah tersebut adalah…
    (A) Ekonomi
    (B) Etnisitas
    (C) Politis
    (D) Pribadi
    (E) Profesi
  10. Di negara-negara maju, pariwisata menjadi sumber devisa yang potensial. Oleh karena itu, pariwisata dijadikan suatu kegiatan industri. Hal ini dikarenakan…
    (A) Dapat dijadikan arena pergaulan antar bangsa
    (B) Arus wisatawan asing terus meningkat
    (C) Merupakan kegiatan ekonomi yang produktif
    (D) Membutuhkan pengelolaan yang profesional
    (E) Tidak terlalu dalam dipengaruhi oleh laju inflasi
  11. Pembukaan UUD 1945 bagi bangsa Indonesia mempunyai makna…
    (A) Pernyataan tentang hak asasi
    (B) Deklarasi terbentuknya bangsa dan negara Indonesia
    (C) Peraturan negara tertinggi
    (D) Pernyataan kemerdekaan yang terperinci
    (E) Sumber dari segala sumber hukum
  12. Ciri-ciri hukum adalah sebagai berikut, kecuali…
    (A) Menganut asas Trias Politica
    (B) Pengakuan HAM termasuk pemisahan kekuasaan untuk menjamin HAM
    (C) Pemerintahan berdasarkan hukum
    (D) Pengadilan untuk menyelesaikan pelanggaran HAM
    (E) Kesederajatan di depan hukum
  13. Negara Indonesia berdasarkan atas hukum (reschsstaat), tidak berdasarkan atas…
    (A) Kekuasaan belaka
    (B) Lembaga negara
    (C) Kedaulatan rakyat
    (D) Majelis Permusyawaratan Rakyat
    (E) Konstitusional
  14. Berikut ini wewenang Mahkamah Konstitusi, kecuali…
    (A) Menguji Undang-Undang terhadap UUD 1945
    (B) Memutuskan lembaga-lembaga negara yang kewenangannya di berikan oleh UUD 1945
    (C) Memutus peleburan partai politik dan sengketa pemilu
    (D) Memutus sengketa peradilan pidana dan perdata
    (E) Menguji materi Undang-Undang yang disengketakan
  15. Kegiatan untuk meminta pendapat secara langsung yang setuju atau tidak setuju terhadap keputusan politik pemerintah disebut…
    (A) Musyawarah mufakat
    (B) Pemilihan umum
    (C) Referendum
    (D) Mosi tidak percaya
    (E) Demokrasi langsung
  16. Diantara karya bangsa Indonesia yang dapat dijadikan tali pengikat Indonesia yang majemuk…
    (A) Bahasa Indonesia dan idiologi Pancasila
    (B) Partai Politik
    (C) Angkata Besenjata yang kuat
    (D) Penataran P4 bagi masyarakat
    (E) Festival kebudayaan daerah
  17. Memupuk semangat persatuan dan pantang menyerah baik dalam pembelaan negara maupun dalam rangka mengisi kemerdekaan adalah kewajiban warga negara yang berkaitan dengan jiwa…
    (A) Idealisme
    (B) Relativisme
    (C) Radikalisme
    (D) Patriotisme
    (E) Etnosentrisme
  18. Berikut ini adalah hak-hak asasi manusia yang tercantum dalam UUD 1945, kecuali…
    (A) Kemerdekaan berserikat
    (B) Mendapat penghidupan yang layak
    (C) Monopoli perdagangan
    (D) Mendapat pengajaran
    (E) Mengeluarkan pendapat
  19. Hal yang sangat penting diperhatikan dalam pelaksanaan otonomi daerah adalah…
    (A) Optimalisasi pemanfaatan kekayaan daerah
    (B) Kukuhnya persatuan dan kesatuan bangsa
    (C) Perencanaan terpadu pembangunan daerah
    (D) Pelestarian nilai-nilai tradisonal daerah
    (E) Pemilihan kepala daerah
  20. Dana Jaring Pengaman Sosial (JPS) yang disalurkan oleh pemerintah bertujan untuk…
    (A) Menunjang kelancaran pembangunan
    (B) Mengembangkan desa tertinggal
    (C) Memberantas masalah kemiskinan
    (D) Membatasi dampak krisis ekonomi
    (E) Mengurangi pengangguran
BIMBELNYA PARA JUARA Skip to content