BIMBELNYA PARA JUARA

Blog

ANGKA PENTING KELAS 10 SMA LENGKAP

Angka Penting terbagi atas 2 yaitu bilangan penting dan bilangan eksak.

Bilangan penting adalah bilangan yang diperoleh dari pengukuran dan memiliki angka pasti serta satu angka terakhir diragukan.

Bilangan eksak adalah bilangan yang diperoleh dari membilang/menghitung serta terdiri dari angka-angka yang pasti.

ATURAN MENGHITUNG ANGKA PENTING

Semua angka bukan nol adalah angka penting. Contoh: 2,34 = 3 angka penting.

Untuk angka nol, memiliki kriteria yaitu angka nol yang disebelah kiri angka bukan nol tidak termasuk angka penting, contoh : 0,025 = 2 angka penting.

Angka nol dibelakang angka bukan nol, haruslah dituliskan dalam bentuk notasi ilmiah untuk menentukan berapa jumlah angka pentingnya:

Contoh Soal :

ATURAN PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN ANGKA PENTING

Contoh Soal :

  1. 15,64 g + 135,7 g + 8,8 g =

Penyelesaian

2. 25,8 x 105 m + 5,25 x 105 m – 4,9 x 105 m =

Penyelesaian

3. 132,3 x 104 m + 16,33 x 104 m + 7,75 x 105 m =

Penyelesaian

ATURAN PERKALIAN DAN PEMBAGIAN ANGKA PENTING

  1. 6,30 x 2,1 =

Penyelesaian

2. Tinggi sebuah batu bata 9,10 cm. Tentukan tinggi 45 tumpukan batu bata

Penyelesaian

Download Soal Angka Penting : DISINI

Sekian pembahasan kita mengenai angka penting. Selamat belajar dan Terimakasih.

BIMBELNYA PARA JUARA Skip to content